Berikut ini adalah pertanyaan dari ekaeki6467 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Isi Sumpah Pemuda :
- Kami putra dan putri Indonesia, mengaku bertumpah darah yang satu, tanah Indonesia
- Kami putra dan putri Indonesia, mengaku berbangsa yang satu, bangsa Indonesia
- Kami putra dan putri Indonesia menjunjung bahasa persatuan, bahasa Indonesia.
Pembahasan :
Sumpah Pemuda merupakan cikal bakal negara Indonesia bisa merdeka, dalam arti bebas dari penjajahan. Mengapa demikian? Dahulu pada masa penjajahan, daerah-daerah di Indonesia berjuang untuk mempertahankan daerahnya masing-masing (perjuangan bersifat kedaerahan). Namun, semenjak diadakannya Kongres Pemuda I dan II, semua pemuda-pemuda Indonesia bersatu untuk mewujudkan satu tujuan yaitu, Indonesia merdeka.
Kongres Pemuda I berlangsung berlangsung pada tanggal 30 April hingga 2 Mei 1926 di Jakarta. Sumpah Pemuda dicetuskan pada Kongres Pemuda II yang berlangsung pada 27-28 Oktober 1928. Pada Kongres Pemuda II (28 Oktober) untuk pertama kalinya W.R. Soepratman menyanyikan lagu yang dibuatnya dengan judul "Indonesia Raya". Jadi, setiap tanggal 28 Oktoberkita akan memperingatihari Sumpah Pemuda.
Pelajari Lebih Lanjut :
1) Makna Sumpah Pemuda
2) Langkah-langkah Merancang Kegiatan Isi Pemuda
3) Makna Sumpah Pemuda Bagi Pelajar
Detail Jawaban :
- Kelas : 3
- Mapel : PPKn
- Materi : Makna Sumpah Pemuda
- Kode Kategorisasi : 3.9.1
- Kata Kunci : Isi Sumpah Pemuda, Kongres Pemuda II
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh KevinWinardi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 28 Aug 21