Berikut ini adalah pertanyaan dari ruslamranlam pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Desa wisata berperan penting dalam pelestarian kesenian tradisional. Desa wisata merupakan kegiatan yang mengajak wisatawan mengunjungi desa wisata. Oleh karena itu, desa wisata harus mempunyai daya tarik agar wisatawan mau berkunjung. Salah satu daya tarik tersebut adalah kesenian tradisional. Paragraf tersebut membahas.... a. tujuan diadakan desa wisata b. kesenian tradisional yang ada di desa wisata peran desa wisata melestarikan kesenian tradisional d. daya tarik kesenian tradisional yang ada di desa wisata C.
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Jawaban yang tepat adalah d. Paragraf tersebut membahas daya tarik kesenian tradisional yang ada di desa wisata sebagai salah satu faktor penting dalam menjaga keberlangsungan desa wisata itu sendiri.
Jangan lupa jadikan jawaban terbaik
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mmuhammadtatas dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 14 Jun 23