Bagaimana bentuk tindakan yang mencerminkan sikap persatuan antarindividu dalam perbedaan

Berikut ini adalah pertanyaan dari kesyakiranaputri pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Bagaimana bentuk tindakan yang mencerminkan sikap persatuan antarindividu dalam perbedaan ?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

persatuan dan kesatuan merupakan hal yang sangat penting untuk mempertahankan dan mengisi kemerdekaan REPUBLIK INDONESIA

menjaga persatuan dan kesatuan bangsa menjadi kewajiban seluruh rakyat INDONESIA, KARENA INDONESIA TERKENAL sebagai Negara yang memiliki Beragam kebudayaan

SUKU , AGAMA , DAN RAS YANG ADA DI INDONESIA sangat banyak dan harus dijaga KESERASIANNYA hal ini untuk menghindari perpecahan antara WARGA NEGARA INDONESIA

Penjelasan:

MAAF KALO SALAH

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh clodiosimanjuntak dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 29 Jun 22