Sebanyak 7 gram serbuk besi direaksikan dengan dengan 6 gram

Berikut ini adalah pertanyaan dari jessica2104 pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebanyak 7 gram serbuk besi direaksikan dengan dengan 6 gram belerangdan menghasilkan 11 gram besi(II) sulfida, masih terdapat belerang yang
tidak bereaksi. Jika direaksikan 63 gram serbuk besi dan 44 gram belerang,
tentukan :
a. Perbandingan massa besi dan belerang dalam besi(II) sulfida tersebut!
b. Massa senyawa besi(II) belerang yang terbentuk!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

a. 7 : 4

b. 99 gram

Penjelasan:

massa Fe + massa S = massa FeS

=> 7 + ( 6 - x ) = 11 gram

=> sisa massa S yg tidak bereaksi 6 - 4 = 2 gram

Jadi yg bereaksi Fe : S => 7 : 4

b. massa Fe = 63

massa S = 44

Gunakan cara pereaksi pembatas ( mol / koefisien ), hasil bagi terkecil merupakan pereaksi pembatas

Fe : S = ( 63 / 7 ) : ( 44 / 4 )

=> 9 : 11

Yg menjadi pereaksi pembatas / zat yg habis bereaksi adalah Fe, maka perbandingan massa Fe : S yg bereaksi = 63 : 36, dengan massa S tersisa = 44 - 36 => 8 gram

massa senyawa yg terbentuk = 63 + 36 = 99 gram

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Zitro dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 03 Aug 21