Jabarkan jenis dan karakteristik plastik

Berikut ini adalah pertanyaan dari Nadinda5282 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jabarkan jenis dan karakteristik plastik

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

jenis plastik:

-Polyethylene terephthalate (PET atau PETE)

-High density poluethylene (HDPE)

-Polyvinyl chloride (PVC atau V)

-Low density polyethylene (LDPE)

-Polypropylene (PP)

-Polystyrene (PS)

-Other (O)

karakteristik plastik:

Hal ini disebabkan bahan plastik mempunyai beberapa keunggulan, yaitu : ringan, kuat dan mudah dibentuk, anti karat dan tahan terhadap bahan kimia, mempunyai sifat isolasi listrik yang tinggi, dapat dibuat berwarna maupun transparan dan biaya proses yang lebih murah.

Penjelasan:

semoga membantu maaf kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rarasafara24 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 25 Apr 22