Bersama kelompokmu jawablah soal-soal di bawah ini dengan tepat! 1.)Pak

Berikut ini adalah pertanyaan dari esteranglelina0 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bersama kelompokmu jawablah soal-soal di bawah ini dengan tepat!1.)Pak Amir memiliki kebun seluas 10 hektar. Kebun itu ditanami apel 4 hektar dan sisanya ditanami rambutan. berapa bagian kebun yang ditanami rambutan? Jawab:
2.) Jalan di suatu desa panjangnya 12 km. Jalan itu telah diaspal 9 km. Berapa bagian jalan yang belum diaspal? Jawab: 3). Ibu membelah semangka menjadi 8 sama besar. Berapa pecahan yang menunjukkan setiap bagian? Jawab:
4). Ayah mempunyai tali sepanjang 5 m. Digunakan 3 m. Tentukan pecahan yang menunjukkan bagian tali yang telah digunakan! Jawab:
5). Dina mempunyai 6 buah balon. Balon itu pecah 2 buah. Berapa bagian sisa balon Dina? Jawab:​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. 3/5 bagian

2. 1/4 bagian

3. 1/8 bagian

4. 3/5 bagian

5. 2/3 bagian

Penjelasan dengan langkah-langkah:

1. 10 - 4 = 6

= 6/10 bagian

= 3/5 bagian

..

2. 12 - 9 = 3

= 3/12 bagian

= 1/4 bagian

..

3. 1/8 bagian

..

4. 3/5 bagiam

..

5. 6 - 2 = 4

= 4/6 bagian

= 2/3 bagian

\boxed{\colorbox{ccddff}{Answered by Danial Alfat}}

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh DANIALALFAT7 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 01 May 23