1. Apabila ada nun sukun atau tanwin bertemu dengan huruf

Berikut ini adalah pertanyaan dari BOSSMCD pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Apabila ada nun sukun atau tanwin bertemu dengan huruf maka dalam ilmu tajwiddisebut ...,

2. Saat ini banyak bencana yang terjadi di beberapa wilayah Indonesia hal ini berkaitan
dengan takdir Allah Swt. Takdir terdiri dari ... dan ....

3. Orang yang memiliki sifat qana'ah merasa cukup dengan apa yang dia terima
meskipun sedikit. Banyak sedikit dan besar kecil nikmat tetap akan disyukuri
merupakan hikmah dari perilaku ...

4. Perhatikan kutipan ayat teracak berikut!
يخسرون- وإذا - ؤ ؤؤهم گاؤهم
Susunan kutipan ayat tersebut sesuai surat al-Muthaffifin adalah

5. Perhatikan kutipan arti ayat berikut!
“Sesungguhnya Allah menyuruhmu menyampaikan amanah kepada yang berhak
menerimanya."
Arti ayat tersebut adalah ayat tentang amanah yang terdapat dalam surat ... dan ayat...​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

  1. Ikhfa
  2. Qodo dan qodar
  3. .
  4. 4. وَاِذَا كَالُوۡهُمۡ اَوْ وَّزَنُوۡهُمۡ يُخۡسِرُوۡنَؕ
  5. Wa izaa kaaluuhum aw wazanuuhum yukhsiruun
  6. Annisa ayat 58

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Sheillamahligai dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 03 Jun 21