Berikut ini adalah pertanyaan dari farraasgaming pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar
dijelaskan caranya ya!
1. Luas kebun ayah : luas kebun paman.
Pembandingnya 7 : 5. Luas kebun ayah 140 ha. berapa luas kebun paman?
2. Kelerang Amir : kelereng Pino.
Pembandingnya 5 : 4. Jumlah kelereng mereka berdua 90 butir, berapa jumlah 0kelereng masing - masing?
3. Umur Nina : umur Tina.
Pembandingnya 12 : 8. Selisih umur mereka 8 tahun. Berapa jumlah umur masing - masing?
Aturan Menjawab :
1. Memakai cara
2. Jelaskan caranya
3. tidak Boleh Asal - asalan
Hadiah jawaban nya benar semua :
1. Mendapatkan 5.0 dari saya
2. Mendapatkan Jawaban Tercerdas
Kalau Mau Dapat hadiah lainnya langsung aja Follow akun saya ini ya!!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawab:
1)100 ha
2)Amir = 50 kelereng
Pino = 40 kelereng
3)Nina = 24 tahun
Tina = 16 tahun
Penjelasan dengan langkah-langkah:
1)Luas tanah paman = Perbandingan ditanya
-------------------------------- x nilai diketahui
Perbandingan diketahui
= 5/7 x 140
= 5x(140/7)
= 5x20
= 100 ha//
2)=>Kelereng Amir = 5/(4+5) x 90
= 5x(90/9)
=5x10
= 50 kelereng
=> Kelereng Pino =90 - 50
= 40 kelereng//
3)=>Umur NIna = 12/(12-8) x8
= 12x(8/4)
= 12x2
= 24 tahun
=>Umur Tina = 24-8
= 16 tahun
Sekian dan terima kasih
Mohon maaf jika ada salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jwidiarto dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 17 Jan 23