Berikut ini adalah pertanyaan dari hecayyg pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar
Luffy adalah seorang penjual pakaian di Pasar Gasing. Selain pakaian jadi, dia juga menjual berbagai macam kain. Hari ini dating dua buah kain biru sepanjang 140 meter dan kain merah sepanjang 105 meter dari produsen. Kain itu merupakan pesanan dari seorang penjahit. Penjahit meminta Luffy memotong kain tersebut sama panjang, sepanjang mungkin tanpa ada sisa.1. Dalam berapa meter Luffy harus memotong kain tersebut?
2. Berapa banyak potongan yang dihasilkan Luffy untuk masing masing kain?
nb: menggunakan langkah²
2. Berapa banyak potongan yang dihasilkan Luffy untuk masing masing kain?
nb: menggunakan langkah²
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Luffy harus memotong kain biru sebanyak 4 potongan dan kain merah sebanyak 3 potongan masing masing sepanjang 35 meter untuk menghasilkan kain sepanjang panjangnya dan menghabiskan seluruh kain
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh csandrajp08 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 30 Dec 22