Perhatikan beberapa peristiwa di bawah ini!
1. Saat gelap cahaya yang dikeluarkan lampu atau senter dapat menerangi ruangan
2. Cermin cembung dapat digunakan pada lampu spion kendaraan
3. Sendok yang dimasukkan ke dalam gelas bening terlihat bengkok
4. Cakram warna yang diputar akan membentuk warna putih
Pernyataan yang benar tentang sifat-sifat cahaya dan hubungannya dengan indera
penglihatan adalah ....
A. 1, cahaya dapat dipantulkan
B. 2, cahaya dapat dibiaskan
C.3, cahaya menembus benda bening
D. 4, cahaya dapat diuraikan
7.
Sumber daya alam terdapat dimana saja seperti di dalam tanah, air, permukaan tanah,
udara dan lain sebagainya contoh dasar sumber daya alam seperti barang tambang, sinar
matahari, tumbuhan hewan, dan banyak lagi lainnya. Seiring berjalannya waktu, jumlah
penduduk yang semakin bertambah. Jumlah penduduk yang semakin banyak itu
mengakibatkan kebutuhan hidup manusia bertambah besar. Misalnya kebutuhan makan,
pakaian, perumahan dan kendaraan. Usaha pemenuhan kebutuhan manusia menuntut
perkembangan teknologi yang semakin maju. Oleh karena itu perlu ada tindakan
pelestarian sumber daya alam agar tetap terjaga.
Tindakan yang dapat dilakukkan sesuai pernyataan di atas, kecuali
A. penanaman kembali hutan yang gundul dan yang terancam longsor
B. membuat terasering pada pertanian di pegunungan
C. industrialisasi, pemanfaatan hasil hutan secara besar-besaran
D. membatasi pengambilan sumber daya alam yang berlebihan">6.<br />Perhatikan beberapa peristiwa di bawah ini!<br />1. Saat gelap cahaya yang dikeluarkan lampu atau senter dapat menerangi ruangan<br />2. Biologi - Sekolah Menengah Pertama