Fitri mengerjakan PR matematika dari sekolah, salah satu soal yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari chintaivana pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Fitri mengerjakan PR matematika dari sekolah, salah satu soal yang dikerjakan Fitri adalah 4 : 5 = X : 10, berapakah nilai X yang diperoleh Fitri jika Ia menjawab dengan benar?A.
6


B.
8


C.
10


D.
12

Di sebuah lahan parkir terdapat mobil sedan dengan mobil jenis bus. Perbandingan banyak mobil sedan dengan mobil jenis bus adalah 5 : 2. Jika banyak mobil sedan di lahan parkir 25 mobil. Maka banyak mobil jenis bus di lahan parkir adalah . . .



A.
10


B.
12


C.
15


D.
20

Diperpustakaan sekolah terdapat buku cerita komik dengan buku Ensiklopedia.

Perbandingan buku komik dengan buku Ensiklopedia adalah 6 : 7.

Jika banyak buku Ensiklopedia 35 buku.

Berapa banyak buku Komik di perpustakaan sekolah?

Perbandingan banyak ikan lele dengan ikan gurami dalam kolam adalah 7 : 4.

Banyak ikan lele dalam kolam adalah 490 ekor.

Umur ibu 5 tahun yang akan datang adalah 45 tahun.

Perbandingan umur ayah dan ibu sekarang adalah 6 : 5.

Berapa tahun umur ayah sekarang?

Berapa ekor selisih ikan lele dengan ikan gurami?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Nilai X yg diperoleh Fitri

4/5 = X/10

5X = 40

X = 8

2. Banyak bus di lahan parkir

5/2 = 25/X

5X = 50

X = 10

jadi, jumlah mobil jenis bus di lahan parkir adalah 10.

3. Banyak buku komik

6/7 = X/35

7X = 210

X = 30

jadi, jumlah buku komik yg ada di perpustakaan adalah 30.

4. Umur Ayah

umur ibu 5 tahun yg akan datang = 45 tahun

maka, umur ibu sekarang = 45 - 5 = 40 tahun

umur ayah adalah :

6/5 = X/40

5X = 240

X = 48

jadi, umur ayah sekarang adalah 48 tahun.

5. Selisih ikan lele dan gurami

jumlah ikan lele :

7/4 = 490/X

7X = 1960

X = 280

jadi jumlah ikan gurami adalah 280 ekor.

maka selisih ikan lele dan ikan gurame adalah:

490 - 280 = 210 ekor

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh badaboozee dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 Jan 22