Bagaimana cara mengubah pecahan desimal dan persen menjadi campuran pliss

Berikut ini adalah pertanyaan dari rahmamala52 pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Dasar

Bagaimana cara mengubah pecahan desimal dan persen menjadi campuranpliss jawab
Aku jadiin jawaban tercerdas


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Desimal adalah bentuk pecahan dengan penyebut 10, 100, 1.000, 10.000 dan seterusnya.

Bentuk desimal bisa diperoleh dari pembagian antara pembilang dengan penyebut. Di Indonesia desimal ditandai dengan adanya tanda koma diantara angka tanpa dipisahkan jeda atau spasi.

Contoh : 2,5 artinya 2510; 1,75 artinya 175100; 3,140 artinya 31401.000

Persen artinya perseratus, sehingga untuk mengubah persen menjadi pecahan biasa maupun campuran tinggal memberikan perseratus pada bilangan tersebut kemudian disederhanakan.

1. 90% =90100=90:10100:10=910

2. 150% =150100=150:50100:50=32=112

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rizky11997 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 31 Jan 22