Menurutmu,apa perbedaan antara jenis usaha toko kelontong dan koperasi sekolah

Berikut ini adalah pertanyaan dari hfdg6015 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Menurutmu,apa perbedaan antara jenis usaha toko kelontong dan koperasi sekolah ? Jelaskan berdasarkan cara pengelolaanya.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Gambar terlampir pada soal ini adalah menampilkan dua usaha yakni toko kelontong dan koperasi sekolah. Dua jenis usaha ini jelas memiliki perbedaan meski sama-sama tergolong usaha perdagangan yang melibatkan transaksi jual dan beli.

>> Pembahasan :

Pertanyaan pada soal adalah menjelaskan perbedaan kedua jenis usaha tersebut yakni toko kelontong dan koperasi sekolah berdasarkan pada cara pengelolaannya.

MENURUT SAYA, perbedaannya adalah

bahwa toko kelontong dikelola secara sendiri (PERSEORANGAN) sementara koperasi dikelola secara BERKELOMPOK.

Dengan demikian sudah bisa dipastikan modal usaha pada toko kelontong jauh lebih sedikit dibandingkan modal usaha dari koperasi yang dikelola secara berkelompok. Selain itu, sistem yang dijalankan pada toko kelontong juga jauh lebih sederhana dibanding koperasi.

» Pelajari Lebih Lanjut:

Materi tentang contoh jenis usaha perseorangan dan kelompok yomemimo.com/tugas/15551874

Materi tentang jenis usaha dalam bidang ekonomi https://brainly.co.id /tugas/4805641

>> Detil Jawaban

Kode : -

Kelas : 5 SD

Mapel : IPS

Bab : Jenis-Jenis Usaha & Kegiatan Ekonomi

Kata Kunci : Perseorangan, Kelompok, Sendiri, Kelontong, Koperasi

Gambar terlampir pada soal ini adalah menampilkan dua usaha yakni toko kelontong dan koperasi sekolah. Dua jenis usaha ini jelas memiliki perbedaan meski sama-sama tergolong usaha perdagangan yang melibatkan transaksi jual dan beli.•>> Pembahasan :Pertanyaan pada soal adalah menjelaskan perbedaan kedua jenis usaha tersebut yakni toko kelontong dan koperasi sekolah berdasarkan pada cara pengelolaannya.MENURUT SAYA, perbedaannya adalahbahwa toko kelontong dikelola secara sendiri (PERSEORANGAN) sementara koperasi dikelola secara BERKELOMPOK.Dengan demikian sudah bisa dipastikan modal usaha pada toko kelontong jauh lebih sedikit dibandingkan modal usaha dari koperasi yang dikelola secara berkelompok. Selain itu, sistem yang dijalankan pada toko kelontong juga jauh lebih sederhana dibanding koperasi.•» Pelajari Lebih Lanjut:Materi tentang contoh jenis usaha perseorangan dan kelompok https://brainly.co.id/tugas/15551874Materi tentang jenis usaha dalam bidang ekonomi https://brainly.co.id /tugas/4805641>> Detil JawabanKode : -Kelas : 5 SDMapel : IPSBab : Jenis-Jenis Usaha & Kegiatan EkonomiKata Kunci : Perseorangan, Kelompok, Sendiri, Kelontong, Koperasi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh maykelcari126 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 02 Aug 22