Berikut ini adalah pertanyaan dari InWorldSystema pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jelaskan kondisi geografis negara Brunei Darussalam
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Negara Brunei Darussalam
- ibu kota = Bandar Seri Begawan
- sistem pemerintahan = monarki ( kesultanan )
- kepala negara = sultan
- kepala pemerintahan = sultan
- bahasa = melayu ( resmi )
- lagu kebangsaan = allah pelihatakan sultan
- mata uang = dolar brunei
BATAS BATAS WILAYAH :
- Utara = laut tiongkok
- Timur = sabah
- Selatan = serawak
- Barat = serawak
Suku bangsa = mayoritas penduduk bersuku melayu dan selebihnya keturunan Tionghoa dan Dayak
KEADAAN GEOGRAFIS :
Luas wilayah Brunei Darussalam sekitar 5.765 km ( persegi ) . Brunei Darussalam memiliki bentang alam berupa perbukitan di wilayah timur serta dataran rendah dan rawa di wilayah barat . Puncak tertinggi adalah Gunung Pagon yg memiliki ketinggian 1.850 mdpl.
KEHIDUPAN EKONOMI
Brunei Darussalam merupakan negara pengespor minyak bumi , gas alam , karet , dan lada. Negara ini juga mengembangkan wisata budaya dan wisata kota di atas air . Sebagain besar penduduk melakukan kegiatan ekonomi di bidang pertambangan, pertanian, perkebunan,dan pariwisata . Brunei Darussalam mengimpor barang kebutuhan , seperti mobill , mesin , tekstil , dan bahan makanan dari negaraa lain
# semoga membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh riska4245 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 02 Jul 22