apa yang dimaksud dengan perjuangan fisik dan diplomasi​

Berikut ini adalah pertanyaan dari aliffadilah09876 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Apa yang dimaksud dengan perjuangan fisik dan diplomasi​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

perjuangan fisik merupakan perjuangan yang dilakukan dengan menggunakan senjata atau mengandalkan kekuatan militer.

contoh :

pertempuran 10 November 1945, palangan ambarawa, merah-putih di manado, bandung lautan api, serangan umum 1 maret.

Perjuangan diplomasi merupakan perjuangan yang lebih mengutamakan perundingan, menarik simpati dunia internasional, serta menghasilkan kesepakatan.

contoh :

perundingan linggarjati, perundingan renville, perundingan roem-royem, konverensi meja bundar.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Rizkymaghfiroh88 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 15 May 22