Berikut ini adalah pertanyaan dari NayaaaAngela pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
1) Perbedaan letak geografis sehingga sumber daya tidak tersebar merata.
2) Pertumbuhan penduduk lebih cepat dibanding pertumbuhan barang produksi.
3) Keterbatasan kemampuan produksi barang.
4) Perkembangan tekhnologi yang selalu sama pada tiap daerah.
Penyebab kelangkaan ditunjukkan pernyataan nomor … .
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
jawaban : kelangkaan ditunjukan pernyataan nomor (1),(2) dan(3)
Penjelasan:
penyebab kelangkaan ditunjukan pada pernyataan nomor
(1) →perbedaan letak geografis sehingga sumber daya tidak tersebar merata,
Ada daerah yang tanah subur, ada yang tandus.
(2)→pertumbuhan penduduk lebih cepat dibandingkan pertumbuhan barang produksi
(3) keterbatasan kemampuan produksi barang
semoga membantu:))
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh w2346579 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 07 Jun 22