siapa Daendels dan apa saja yang dilakukan pada masa pemerintahan

Berikut ini adalah pertanyaan dari pdevan216 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Siapa Daendels dan apa saja yang dilakukan pada masa pemerintahan Inggris​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Herman Willem Daendels

Herman Willem DaendelsMantan Gubernur Jenderal Hindia Belanda

Meester in de Rechten Herman Willem Daendels, adalah seorang politikus Belanda yang merupakan Gubernur-Jenderal Hindia Belanda yang ke-36. Ia memerintah antara tahun 1808 – 1811. Masa itu Belanda sedang dikuasai oleh Prancis, Yang secara otomatis Hindia Belanda sedang berada dalam kekuasaan Prancis saat itu. Wikipedia

Meester in de Rechten Herman Willem Daendels, adalah seorang politikus Belanda yang merupakan Gubernur-Jenderal Hindia Belanda yang ke-36. Ia memerintah antara tahun 1808 – 1811. Masa itu Belanda sedang dikuasai oleh Prancis, Yang secara otomatis Hindia Belanda sedang berada dalam kekuasaan Prancis saat itu. WikipediaKelahiran: 21 Oktober 1762, Hattem, Belanda

Meester in de Rechten Herman Willem Daendels, adalah seorang politikus Belanda yang merupakan Gubernur-Jenderal Hindia Belanda yang ke-36. Ia memerintah antara tahun 1808 – 1811. Masa itu Belanda sedang dikuasai oleh Prancis, Yang secara otomatis Hindia Belanda sedang berada dalam kekuasaan Prancis saat itu. WikipediaKelahiran: 21 Oktober 1762, Hattem, BelandaMeninggal: 2 Mei 1818, Kastil Elmina, Elmina, Ghana

Meester in de Rechten Herman Willem Daendels, adalah seorang politikus Belanda yang merupakan Gubernur-Jenderal Hindia Belanda yang ke-36. Ia memerintah antara tahun 1808 – 1811. Masa itu Belanda sedang dikuasai oleh Prancis, Yang secara otomatis Hindia Belanda sedang berada dalam kekuasaan Prancis saat itu. WikipediaKelahiran: 21 Oktober 1762, Hattem, BelandaMeninggal: 2 Mei 1818, Kastil Elmina, Elmina, GhanaKebangsaan: Belanda

Meester in de Rechten Herman Willem Daendels, adalah seorang politikus Belanda yang merupakan Gubernur-Jenderal Hindia Belanda yang ke-36. Ia memerintah antara tahun 1808 – 1811. Masa itu Belanda sedang dikuasai oleh Prancis, Yang secara otomatis Hindia Belanda sedang berada dalam kekuasaan Prancis saat itu. WikipediaKelahiran: 21 Oktober 1762, Hattem, BelandaMeninggal: 2 Mei 1818, Kastil Elmina, Elmina, GhanaKebangsaan: BelandaPasangan: Aleida van Vlierden (m. 1787–1818)

Penjelasan:

yang dilakukan daendels pada masa pemerintahan yaitu

Membangun benteng-benteng baru di sekitar pesisir pulau Jawa. Membangun pangkalan angkatan laut di perlabuhan Anyer dan Ujung Kulon. Membangun jalan raya Anyer-Panaurkan untuk memudahkan mobilisasi pasukan dan logistik perang. Menjadikan penduduk pribumi sebagai tentara pemerintah kolonial.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh muhammadkhelvin2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 25 May 22