Berikut ini adalah pertanyaan dari maliqa30 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
suatu hari ada desa yang bernama desa indah, desa ini dijuluki desa yg paling indah dan bersih, suatu hari di desa ini kedatangan seorang wisatawan, mereka beramai-ramai datang ke desa indah. para wisatawan ini sangat menikmati keindahan dan kebersihan desa indah ini. pada suatu saat seorang wisatawan sedang menikmati makanan di tepi sungai, Tiba-tiba dia tidak sengaja membuang bungkus makanannya ke sungai, dan dia pura-pura tidak tahu. semakin berjalannya waktu, para wisatawan terus saja membuang sampah ke sungai. dan tiba suatu hari saat hujan deras tiba sungai meluap, dan saluran air tersumbat. warga yg tinggal disekitaran sungai pun panik melihat banjirnya ingin metendam rumah warga.air banjirnya pun ikut tercemar oleh bungkus makanan. dari kejadian tersebut dibuatlah peraturan "siapa yg membuang sampah ke sungai akan didenda 5.000.000".sejak saat itu tidak ada para wisatawan yg membuang sampah ke sungai. dari kejadian tersebut pelajaran yg kita ambil adalah buanglah sampah pada tempatnya, dengan kita, membuang sampah pada tempatnya, kita juga ikut melestarikan bumi.
-TAMAT-
Penjelasan:
semoga membantu,jadikan Jawaban terbaik ya
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh chaa2156 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 04 Jul 21