Berikut ini adalah pertanyaan dari fira26441 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar
Bacalah teks tentang interaksi sosial berikut. Bu Laras adalah seorang seniman tari tradisional. Ia mengajak anak-anak di sekitar rumahnya untuk berlatih tari tradisional Indonesia. Dayu, Lani, dan Siti tertarik untuk belajar tari tradisional bersama bu Laras. Sore hari, mereka datang ke rumah Bu Laras. Mereka mengutarakan keinginannya untuk belajar tari tradisional Bu Laras senang mendengarnya. Bu Laras mengajarkan Dayu, Lani, dan Siti tari tradisional Bedaya dari Yogyakarta. Dayu yang berasal dari Bali, Lani dari Kalimantan, dan Siti dari Jakar ta bersemangat mempelajari tarian tersebut. Mereka mengikuti gerakan yang diajarkan oleh Bu Laras. Bu Laras bangga melihat anak-anak bangga mempelajari budaya Indonesia. Tindakan mereka merupakan salah satu wujud pelestarian budaya Indonesia Berdasarkan teks tersebut, jawablah soal-soal berikut:a. Jelaskan bentuk interaksi sosial yang terjadi pada teks di atas.
b. Apa pengaruh interaksi sosial dalam pembangunan sosial budaya.
c Apa bentuk pembangunan sosial budaya yang tercermin pada aktivitas di tersebut?
b. Apa pengaruh interaksi sosial dalam pembangunan sosial budaya.
c Apa bentuk pembangunan sosial budaya yang tercermin pada aktivitas di tersebut?
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
A:Bu laras mengajarkan tari tradisional pada anak² (Individu dengan kelompok)
B:Agar budaya tersebut dilestarikan
C:Bentuk melestarikan tarian budaya
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh IbamJr25 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 31 Jan 22