perbedaan perdagangan domestik dan internasional

Berikut ini adalah pertanyaan dari meihardiana pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Perbedaan perdagangan domestik dan internasional

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Perdagangan

perbedaan perdagangan domestik dan internasional

Penjelasan dengan langkah langkah:

Perdagangan terbagi atas 2 yaitu :

a. Perdagangan Domestik/Nasional

b. Perdagangan Internasional

Perbedaan keduanya adalah :

1. Perdagangan Nasional hanya melibatkan 1 negara saja sedangkan perdagangan internasional melibatkan banyak / antar negara yang melakukan kerjasama

2. Perdagangan Nasional hanya menggunakan satu mata uang lokal sedangkan perdagangan internasional menggunakan berbagai mata uang asing / Valas ( Valuta Asing )

3. Jika terdapat perselisihan dalam perdagangan Nasional, hanya menggunakan hukum lokal sedangkan perdagangan internasional menggunakan hukum internasional yang berlaku universal

4. Biaya transportasi yang cukup murah dalam perdagangan nasional sedangkan perdagangan internasional biasanya biayanya mahal

5. Tidak terlalu ketat untuk standar mutu perdagangan Nasional, sedangkan untuk perdagangan internasional berlaku mutu internasional dengan standar tinggi

Dapat pula dipelajari selanjutnya!

Perbedaan Perdagangan dalam negri dan luar negri

yomemimo.com/tugas/1474147

Detail Jawaban:

Kelas : 9 - IX SMP

Mapel : Ekonomi

Bab :16 / 7

Kode :9.10.16 / 9.10.7

Kata Kunci :Kerjasama ekonomi internasional, Perdagangan Internasional

#OptiTimCompetition

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Kornelius82 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 28 Feb 16