Jawablah pertanyaan-pertanyan berikut dengan benar! Jelaskan komponen-komponen dalam pengindraan jauh!

Berikut ini adalah pertanyaan dari ROVAN6772 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jawablah pertanyaan-pertanyan berikut dengan benar!Jelaskan komponen-komponen dalam pengindraan jauh!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Hal-hal yang termasuk dalam komponen pengindraan jauh yaitu:

  1. Komponen sumber tenaga.
  2. Komponen atmosfer.
  3. Komponen interaksi yang terjadi antara tenaga dan objek.
  4. Komponen perolehan data.
  5. Komponen pengolahan data.
  6. Komponen sensor dan wahana.

Pembahasan

Penginderaan jauh merupakan suatu istilah yang digunakan untuk kegiatan pengukuran suatu objek oleh sebuah alat yang tidak secara fisik melakukan kontak dengan objek tersebut atau dari jarak  yang sangat jauh diudara. Penginderaan jauh merupakan konsep pengembangan dari proses pemontretan yang dilakukan dari udara. Pengndraan jauh ada yang penginderaan aktif dan ada juga penginderaan pasif.

Pelajari lebih lanjut

  1. Solusi buku Pengetahuan Dasar Geografi brainly.co.id/jawaban-buku/b-pendalaman-buku-teks-geografi-sma-kelas-x-1a-9786024450182
  2. Materi tentang pengindraan jauh yomemimo.com/tugas/1053113

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 29 Sep 22