17. Pak Faisal memiliki gaya hidup yang tidak sehat, beliau

Berikut ini adalah pertanyaan dari fahriakbarfahriakbar pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

17. Pak Faisal memiliki gaya hidup yang tidak sehat, beliau sering mengkonsumsi minuman berenergi tinggi dan makanan junk food yang menyebabkan beliau harus dirawat di Rumah Sakit Umum Daerah. Setelah pemeriksaan oleh dokter, diketahui bahwa Pak Faisal mengalami gagal ginjal yang menyebabkan beliau harus mengikuti prosedur cuci darah setiap bulannya. Sistem organ yang terganggu apabila Pak Faisal mengalami gagal ginjal adalah .... a. Sistem Pernafasan b. Sistem Pencernaan Sistem Ekskresi d. Sistem Saraf​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

c. sistem eksresi

Sistem ekskresi adalah sistem pembuangan zat-zat sisa pada makhluk hidup seperti karbon dioksida, urea, racun dan lainnya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Annisa41111 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 06 Jun 22