Sebuah mobil bermassa 1100 kg melaju dengan kecepatan sedemikian rupa

Berikut ini adalah pertanyaan dari inayahputriwul0 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebuah mobil bermassa 1100 kg melaju dengan kecepatan sedemikian rupa sehingga memiliki energi kinetic sebesar 400 kJ. Tentukan kecepatannya ? Jika mobil dinaikan dengan sebuah derek, seberapa tinggi mobil harus diangkat dalam medan gravitasi standar agar memiliki energi potensial yang sama dengan energi kinetik ?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kecepatan mobil dengan massa 1.100 kg dan energi kinetik sebesar 400kJ adalah 27 m/s. Tinggi mobil yang harus diangkatdengan sebuah derek agar energi potensial sama dengan energi kinetik adalah36,45 meter.

Penjelasan dengan langkah - langkah :

Diketahui :

Massa mobil = 1.100 kg

Energi kinetik mobil = 400 kJ = 400.000 J

Ditanya :

  1. Berapa kecepatan mobil?
  2. Tinggi mobil yang harus diangkat dengan derek agar energi potensial sama dengan energi kinetik ?

Jawab :

Untuk mengetahui berapa kecepatan dari mobil, maka kita bisa menggunakan rumus energi kinetik dimana E = 1/2 mv^{2}.

E = 1/2 mv^{2}

400.000 J = 1/2 (1.100 kg ) v^{2}

v^{2} = \frac{400.000 J}{1/2 (1.100kg)}

v^{2} = 727,27 \frac{m^{2} }{s^{2} }

v  = 27 m/s

Karena syarat untuk menentukan tinggi mobil yang diderek dengan menyamakan energi potensial dengan energi kinetik, maka

Energi potensial = energi kinetik

m g h = 1/2 mv^{2}

g h = 1/2  v^{2}

h = \frac{v^{2} }{2 g}

h = \frac{27^{2} }{2(10)}

h = 36,45 m

Pelajari lebih lanjut :

Materi energi potensial : yomemimo.com/tugas/50870652

Materi energi kinetik : yomemimo.com/tugas/15535980

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arinichoir dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 18 Jul 22