Berikut ini adalah pertanyaan dari Erlinda15605 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Contoh sikap yang mencerminakn sikap aatu perilaku yang menjungjung solidaritas antara lain adalah
- Membantu teman yang sedang kekusahan dalam memahami pelajaran.
- Gotong royong memberihkan dan juga menjaga keamanan linkungan sekitar.
- Membawa tetangga yang sakit ke rumah sakit untuk berobat.
- Memberikan makanan kepada fakir miskin atu orang yang membutuhkan lainnya tanpa pamrih.
- Bersama-sama menyelesaikan tugas yang diberikan oleh guru.
Pembahasan
Sikap solidaritas merupakan sikap saling percaya, setia dan juga saling membantu antar sesama. Sikap solidaritas merupakan salah satu bagian darim sikap terpuji yang akan memberikan banyak dampak positif dalam kehidupan sehari-hari. Oleh karena itu kita sebagai siswa yang telah mengetahui dampak positif dari sikap solidaritas harus selalu mempraktikkan sikap solidaritas antar sesama dalam lingkungan masyarakat.
Salah satu dampak positif dari sikap solidaritas dalam kehidupan sehari-hari adalah membuat kehidupan di lingkungan sekitar menjadi damai dan tentram. Karena sikap solidaritas dapat menumbuhkan ras persatuan dan menjauhkan permusuhan antar sesama orang yang ada di suatu lingkungan.
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang hal yang dilakukan pada saat memuji seseorang, pada yomemimo.com/tugas/21051026
- Materi tentang kewajiban siswa di lingkungan sekolah, pada yomemimo.com/tugas/29808488
- Materi tentang contoh sikap bersatu di lingkungan sekolah, pada yomemimo.com/tugas/27027365
===================
Detail jawaban
Kelas : VII
Mata Pelajaran : Agama Islam
Bab : Perilaku Terpuji
Kode soal : 7.14.4
#TingkatkanPrestasimu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 06 Nov 17