b) Salah satu faktor penyebab subsektor ekonomi kreatif (selain kuliner

Berikut ini adalah pertanyaan dari indriyanielsa107 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

B) Salah satu faktor penyebab subsektor ekonomi kreatif (selain kuliner dan fashion) yang masihbelum berkembang dalam meningkatkan ekonomi negara adalah
A Belum bisa bersaing dengan produk lain
B. Kurangnya modal untuk mengembangkan usaha
C. Kurangnya minat pengusaha untuk membuka usaha di sektor tersebut
D. Belum bisa melakukan ekspor secara konsisten setiap tahunnya.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D. Belum bisa melakukan ekspor secara konsisten setiap tahunnya.

Penjelasan:

Sesuai dengan teks

"Sementara untuk ekspor subsektor lainnya masih memiliki tantangan karena belum semua subsektor ekonomi kreatif melakukan aktivitas ekspor secara konsisten setiap tahunnya"

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sherynnr dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 18 Jul 21