Bagian tubuh pteridophyta yang menunjukan tingkat perkembangan adalah .....

Berikut ini adalah pertanyaan dari Arutalaypw9947 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bagian tubuh pteridophyta yang menunjukan tingkat perkembangan adalah .....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Bagian tubuh pteridophyta yang menunjukan tingkat perkembangan adalah jaringan pengangkut.

Pembahasan:

Pteridophyta atau dikenal sebagai tumbuhan paku merupakan divisi dari kingdom Plantae. Pteridophyta (tumbuhan lumut) merupakan tumbuhan yang dapat berfotosintesis, memiliki bagian tubuh berupa akar, batang, daun sejati, serta jaringan pengangkut yang jelas.

Pteridophyta (tumbuhan lumut) menunjukan tingkat perkembangan yang lebih maju dibandingkan dengan tumbuhan Bryophyta (tumbuhan lumut). Hal ini dikarenakan, Bryophyta (tumbuhan lumut) merupakan tumbuhan peralihan antara kormus dan talus, sehingga belum memiliki akar, batang, daun yang jelas. Selain itu, Bryophyta (tumbuhan lumut) belum memiliki jaringan pengangkut berupa xylem dan floem.

Pelajari lebih lanjut:

Materi tentang Pteridophyta pada: yomemimo.com/tugas/4773228

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Scholarly dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 12 Aug 22