Benua yang dilalui rangkaian pegunungan bagian dari sirkum pasifik adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari annoranauli4489 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Benua yang dilalui rangkaian pegunungan bagian dari sirkum pasifik adalah benua….

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jalur Sirkum Pasifikatau yang lebih umum dikenal dengan Pacific Ring of Fire adalahbentang alamyang berbentuk sepertibarisan pegunungan atau gunung berapi. Benua yang dilalui rangkaian pegunungan sirkum pasifik adalah benuaAmerika danbenua Asia.

Pembahasan

Pegunungan atau gunung berapi di sirkum Pasifik memiliki fitur struktural dan vulkanik yang sangat aktif. Banyak  gunung di sirkum Pasifik brupa gunung berapi aktif atau pernah menjadi gunung berapi aktif.

Gunung berapi aktif di sirkum Pasifik termasuk Gunung Banda (Maluku), Gunung Awu (Kepulauan Sangihe) dan lebih dari 338 gunung berapi lainnya. Jumlah gunung berapi di sirkum Pasifik adalah 75% dari jumlah gunung berapi di permukaan. Banyaknya gunung berapi di sirkum pasifik membuat jejak awal yang dikenal sebagai Ring of Fire.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang benua yang dilewati sirkum Pasifik yomemimo.com/tugas/920438

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ikarikayah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 18 Aug 22