curah hujan tinggi yang terjadi di wilayah perbukitan dapat menyebabkan

Berikut ini adalah pertanyaan dari ikabundadelano pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Curah hujan tinggi yang terjadi di wilayah perbukitan dapat menyebabkan kekurangan kesuburan tanah karena erosi upaya yang dapat dilakukan untuk mengatasi hal tersebut adalah?A. Melakukan sistem tumpang sari
B. membuat sistem terasering
C. mengganti jenis tanaman
D. melakukan pergiliran tanaman


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

B. membuat sistem terasering

Penjelasan:

curah hujan yang tinggi di wilayah perbukitan membuat lahan pertanian berkurang kesuburannya karena erosi. cara yang dapat kita lakukan untuk mengatasi hal tersebut adalah membuat teras bertingkat.

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bellravestra dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 20 May 22