Berikut ini adalah pertanyaan dari nisasuci25092007 pada mata pelajaran Bahasa lain untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Sebutkan tanda tanda terjadi nya hari akhir
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
- Penjelasan:
- Munculnya dukhan atau asap di Timur dan Barat.
- Munculnya Dajjal
- Munculnya binatang besar.
- Matahari yang biasanya muncul dari timur saat kiamat akan muncul dari barat.
- Turunnya Nabi Isa AS.
- Penenggelaman bumi.
- Kehadiran Ya'juj dan Ma'juj.
- Munculnyaapi dari Yaman
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh korentakurniawan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 11 Jan 22