Sekelompok peserta didik melakukan pengamatan terhadap warna urine. hasil pengamatan

Berikut ini adalah pertanyaan dari uciq1652 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sekelompok peserta didik melakukan pengamatan terhadap warna urine. hasil pengamatan yang diperoleh sebagai berikut. (probandus a) warna urin kuning pucat, (probandus b) warna urin jernih, (probandus c) warna urin kuning tua, (probandus d) warna urin berwarna seperti madu, (probandus e) warna urin cokelat. berdasarkan hasil pengamatan tersebut, probandus yang kemungkinan mengalami dehidrasi adalah....a.) a, b dan c
b.) a, c dan d
c.) b, c dan d
d.) b, d dan e
e.) c, d dan e


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

e. c,d,dan e

Penjelasan:

karena semakin sedikit cairan tubuh. maka urine akan berwarna semakin pekat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aliphluqman dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 01 Aug 21