5. Buatlah sebuah paragraf persuasi dengan tema covid-19​

Berikut ini adalah pertanyaan dari ayabyfbn pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

5. Buatlah sebuah paragraf persuasi dengan tema covid-19​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Covid 19 merupakan salah satu nama dari jenis corona virus yang muncul di penghujung tahun 2019. Pertama kali covid 19 ditemukan di kota Wuhan negeri China sekitar akhir December 2019 sehingga itulah mengapa jenis virus ini dinamakan dengan Covid 19.

Pada saat teks ini ditulis, covid 19 telah menjadi pandemi dan tersebar ke seluruh dunia dan telah menginfeksi lebih dari 178 juta orang termasuk ke Indonesia. Penyebaran covid 19 yang begitu cepat telah membuat berbagai negara melakukan berbagai upaya dari mulai lockdown hingga mempercepat diadakannya vaksin.

Saat ini beberapa negara telah menghasilkan vaksin dan diproduksi massal. Seperti China dengan vaksi sinovac dan sinopharm dan Astrazeneca dari Inggris. Semua negara berlomba lomba untuk segera mendapatkan dan melaksanakan vaksin kepada seluruh warganya.

Akan tetapi para ahli berpendapat bahwa pandemi covid 19 ini akan berkepanjangan, bahkan beberapa ahli mengatakan bahwa covid 19 akan menjadi seperti flu tahunan yang sering kita alami. Belum lagi yang pada saat ini muncul varian baru dari Afrika yang diberi nama Omicron.

Oleh karena itu kita harus selalu berusaha sebisa mungkin agar tetap selalu menjaga kesehatan dan tetap menerapkan protokol kesehatan yang ketat. Marilah kita bersama untuk selalu menggunakan masker saat bepergian, mencuci tangan dengan sabun atau handsanitizer dan jangan lupa untuk segera divaksin bagi yang masih belum

Penjelasan:

kalo ada yg salah atau yg sama,maaf ya disini saya hnya membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ccabonia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 10 May 23