Berikut ini adalah pertanyaan dari afisahsyahra pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Pembahasan:
Hal-Hal positif dan negatif ketika melalui masapubertas.
__
Apa itu Masa pubertas?
Masa dimana perubahan masa kanak kanak menjadi Dewasa disebut masa pubertas atau masa remaja yang terjadi pada usia 9 — 16 tahun.
____
✏️✏️✏️✏️✏️
Hal apakah yang harus dilakukan menghadapi masa puber?
kegiatan positif:
- Mengembangkan Bakat.
- Memperluas pengetahuan.
- Antusias dalam menilai sesuatu.
- Membedakan perilaku yang dapat dijadikan contoh positif.
Kegiatan Negatif:
- Membuat Perkumpulan Gang dengan teman.
- Membolos sekolah.
- Mencontoh perilaku yang Buruk.
- Memilih teman yang Bodoh dan sering membolos.
----------☁☁☁☁
Semoga membantu,maaf jika ada kesalahan
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 18 Apr 22