Bisakah anda membuat pantun, dengan tema untuk sahabat ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari mochfaturfatur0809 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bisakah anda membuat pantun, dengan tema untuk sahabat ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:Lempar orang pakai batu,

Tapi ternyata batunya masuk ke saku.Ku ingin beritahu sesuatu,Yaitu sahabat sejatiku.》

■Malam-malam makan soto babat,Bungkusnya daun jati.Terima kasih sobat,Kau memang sahabat sejati.》■Janganlah kau gundah,Aku khawatir nanti kesambet setan.Pantai itu memang indah,Tetapi lebih indah persahabatan.》

penjelasan:trimakasih nilai ya pantun saya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bilsonjkt0815 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 30 Jul 21