Penelitian menunjukkan siswa yang rutin sarapan memiliki daya ingat dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari aurellia6070 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Penelitian menunjukkan siswa yang rutin sarapan memiliki daya ingat dan konsentrasi lebih baik dibanding siswa yang berangkat dari rumah dengan perut kosong. Menu sarapan sebaiknya tidak berlebihan. Menu sarapan yang bisa dikategorikan sebagai bahan bakar otak adalah kaya serat, mengandung karbohidrat dan vitamin. Makanan dengan kadar serat tinggi dan rendah gula akan dicerna dengan lambat sehingga menyediakan energi yang konstan dan tidak cepat lapar. Sarapan memiliki fungsi dapat memenuhi kebutuhan nutrisi tubuh. Sarapan juga dapat menurunkan berat badan. Gagasan pokok kutipan teks tersebut adalah .....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

penelitian menunjukkan siswa yang rutin sarapan memiliki daya ingat dan konsentrasi lebih baik dibanding siswa yang berangkat dari rumah dengan perut kosong

Penjelasan:

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jamal31032020 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 15 Jun 22