D. Jodohkan pernyataan A dan pernyataaan B dengan cara menuliskan

Berikut ini adalah pertanyaan dari elvaniasumarlin2008 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

D. Jodohkan pernyataan A dan pernyataaan B dengan cara menuliskan angka yang menyertal pernyataan B yang sesuai dengan pernyataan A pada kolom yang tersedia: No 1. 2 3. 34 4 5. PERNYATAAN A Menurut bahasa hajji artinya Berkumpul dipadang arafah sesuai dengan waktu yang telah ditentukan Mengelilingi ka'bah 7 kall putaran Tawaf yang dilakukan pada saat baru tiba di Makkah Tawaf yang dilakukan ketika mau meninggalakan makkah PERNYATAAN B 1. Tawaf 2. Menyengaja 3. Qudum 4. Wada Wukuf A=B​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Berikut hasil perjodohan pernyataan yang ada di soal:

  1. Menurut bahasa, haji berarti MENYENGAJA (2).
  2. Berkumpul di Padang Aradah pada waktu yang sudah ditentukan adalah WUKUF (5).
  3. Mengelilingi Ka’bah sebanyak 7 putaran adalah TAWAF (1).
  4. Tawaf yang dilakukan saat tiba di Mekkah adalah tawaf QUDUM (3).
  5. Tawaf yang dilakukan saat meninggalkan Mekkah adalah tawaf WADA (4).

Pembahasan

Haji adalah salah satu ibadah dan menjadi salah satu pilar dalam rukun Islam selain syahadat, salat, zakat dan puasa. Haji dilaksanakan pada waktu tertentu dan tempat tertentu dan dengan syarat tertentu.

Pelajari Lebih Lanjut

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 18 Dec 22