Berikut ini adalah pertanyaan dari brainlycoid01 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Praktek shalat subuh :
Kreteria penilaian
1.Gerakan
2.Bacaan
3.Rukun
4.Tuma”ninah
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Menyucikan diri dengan ber-wudhu.
2. Niat sholat subuh. Bacaan niat sholat subuh sendiri, menjadi makmum dan menjadi imam, berbeda-beda.
a. Niat Sholat Subuh Sendiri
b. Niat Sholat Subuh Menjadi Makmum
c. Niat Sholat Subuh Menjadi Imam
3. Takbiratul Ikhram, berdiri sambil mengucapkan takbir “Allahu Akbar”. Pandangan mata melihat kearah tempat sujud.Allahu’akbar Artinya : Allah Maha Besar
- Tangan disedekapkan pada posisi tangan kanan diatas tangan kiri.
4. Membaca doa Iftitah.
Doa Iftitah dalam sholat hokum bacaannya adalah Sunnah.
5. Membaca surat Al-Fatihah
6. Membaca salah satu surat dari Al-Quran
7. Kemudian ruku’ dan I’tidal serta membaca doanya
8. Duduk diantara dua sujud sambal membaca doanya
9. Sujud lagi sambil membaca bacaannya10. Berdiri untuk mengerjakan rakaat kedua. Gerakan rakaat kedua sama seperti di rakaat pertama hanya saja ada tambahan doa saat kamu melakukan I’tidal.
11. Di rakaat kedua, saat I’tidal kamu dianjurkan untuk membaca doa qunut. Doa qunut merupakan bacaan yang disunnahkan sehingga jika dilakukan umat muslim yang membacanya akan mendapatkan pahala.
12. Setelah selesai membaca Doa Qunut, kemudian dilanjutkan dengan mengucapkan takbir (Allaahu Akbar) tanpa mengangkat kedua tangan
13. Sujud
14. Salam.
Semoga membantu, maaf kalau salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh SnwMn05 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 20 Jun 21