Berikut ini adalah pertanyaan dari Fikalovely7155 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Sifat-Sifat Umar Bin Khattab :
1) Pemberani.
beliau dengan beraninya membentengi Rosulullah dari kaum Quraysy, sehingga dakwah islampun mulai dilakukan dengan terang"an.
2) Sederhana
hidup beliau dan keluarga masih tetap sederhana, bahkan untuk beli baju baru buat anak"nya saja beliau tdk mampu.
3) Adil
jika keluarganya bersalah, beliau tetap menghukumnya sebagaimana jika rakyatnya bersalah.
4) Tegas
5) Loyalitas tinggi
keloyalitasannya diwujudkan dengan menginfakkan 50% hartanya untuk perjuangan islam, padahal kehidupan keluarganya belom dapat dibilang mewah
6) tanggung jawab
sosok Umar Bin Khattab adalah sosok pemimpin yang amat sangat bertanggung jawab
7) mau menerima kritikan
8) gemar musyawarah
jika ada masalah selalu diselesaikan dengan musyawarah
9) mau mengakui kesalahan
Pelajari lebih lanjut di
semoga membantu ^^ :>
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lionyramli07 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 08 Aug 21