jelaskan 4unsur hadits​

Berikut ini adalah pertanyaan dari fikanawi815 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan 4unsur hadits​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Rawi

Tidak banyak salah.

Teliti.

Bukan pembohong.

Bukan ahli Bid'ah.

Bukan orang yang ragu-ragu.

Tidak fasik.

Kuat hafalannya.

Tidak sering bertentangan dengan para rawi yang kuat.

Minimal dikenal oleh dua orang ahli hadis pada masanya.

2. Sanad

Unsur hadis yang kedua ialah sanad. Masih dari kutipan yang sama, sanad merupakan silsilah atau kumpulan rawi dari sahabat hingga orang terakhir yang meriwayatkannya. Pengertian sanad sebenarnya telah ada sebelum Islam datang, sebagai referensi kala itu.

3. Mukharrij

Kemudian unsur ketiga, mukharrij ialah rawi terakhir yang menuliskan riwayat yang ia dapat dalam sebuah catatan atau karya pribadinya.

Melalui contoh hadis di atas tadi, yang disebut sebagai mukharrij adalah Imam Al-Bukhari. Sosok yang rawi terakhir yang membukukan hadis itu dalam kitabnya sendiri yaitu Kitab Shahihul Bukhari.

4. Shiyaghul ada'

Unsur hadis yang keempat, shiyaghul ada' ialah redaksi yang dipakai oleh seorang rawi dalam meriwayatkan sebuah hadis.

Dari contoh hadis, yang dimaksud shiyaghul ada' adalah lafadz-lafadz seperti haddatsana, 'an, qala, dan lain-lain. Redaksi-redaksi ini yang nantinya memengaruhi kualitas sebuah sanad, khususnya dalam hal apakah sanad tersebut bersambung sampai kepada Nabi atau terputus.

Penjelasan:

Kategori Hadis Berdasar Kualitas oghee

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh syahagustian67 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Mar 22