Berikut ini adalah pertanyaan dari almirafahmida080808 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Diantara adab2 memuliakan tamu
1.mempersilahkan masuk
3.memberikan hidangan yang dimiliki tanpa memaksakan diri
2.menentukan tempat duduk
4.mempersilahkan kepada tamu untuk memakan hidangan yang telah disajikan
5.meminta maaf kepada tamu dengan mengatakan bahwa hidangan yang telah disajikan hanya sedikit meskipun hidangan tersebut sudah sangat banyak dan mewah
6.mendahulukan tamu yang lebih tua atau lebih alim tatkala menghidangkan makanan
7. menemani tamu sampai pintu luar rumah ketika izin akan pulang
8. tidak menyinggung perasaan tamu dengan gerakan atau hal hal yang lain
9. berjabat tangan dengan tamu jika satu jenis (sesama lelaki atau sesama perempuan)
10. berdiri ketika menerima tamu
11. menyambut dengan rasa gembira
12.menyuapi sang tamu ketika menghidangkan makanan
13.meyakini bahwa mereka (tamu yang datang)hanya makan rezaki mereka dan tidak mengurangi rezeki pemilik rumah
14.menghormati tamu yang dikenal dan juga tidak dikenal
15. meyakini bahwa hidangan yang dihidangkan dapat menjadi pembebas pemilik rumah dari azab neraka
16.meyakini bahwa para malaikat selalu mendoakan nya selama hidangan itu dihidangkan
Adapun adab bagi seorang tamu
1. mengucap salam bagi tamu dan menjawab salam bagi tuan rumah ketika datang dan ketika akan pulang
2. meminta izin ketika akan pulang
3. sang tamu tidak duduk di depan pintu kamar khusus untuk kaum perempuan
4.tidak selalu memandang ke arah tempat keluarnya makanan
5. dianjurkan bagi tamu untuk mendoakan pemilik rumah ketika selesai makan
6.sanga tamu meminta izin untuk pulang jika makanan atau minuman yang dihidangkan telah dimakan atau diminum, kecuali jika terdapat udzur.
7.sang tamu tidak duduk lebih dari 3 hari kecuali dengan ridho pemilik rumah.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rahmiamurra dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 03 Dec 21