Berikut ini adalah pertanyaan dari inayah130 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Shalat berjamaah ( bersama-sama) lebih utama dari shalat munfarid ( shalat sendiri ) karena derajat shalat berjamaah 27 kali lebih besar dibandingkan dengan derajat shalat secara munfarid. Akan tetapi, tidak semua shalat lebih utama untuk dilakukan secara berjamaah seperti salah satunya adalah shalat sunnah istikharah.
Pembahasan
Shalat berjamaah adalah shalat yang dilakukan secara bersama-sama. Shalat berjamaah dipimpin oleh seorang imam dan diikuti oleh seorang makmum. Jadi minimal jumlah orang yang harus ada agar dapat melaksanakan shalat berjamaah adalah 2 orang. Khusus untuk shalat wajib lima waktu sehari semalam sangat dianjurkan untuk melakukan shalat berjamaah dan bagi laki-laki bahkan dianjurkan untuk shalat berjamaah di mesjid atau di mushalla
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang waktu pelaksanaan khutabh jum'at , di link yomemimo.com/tugas/2533912
- Materi tentang lafadz niat dan terjamahan dari lafadz niat shalat wajib 5 waktu sehari semalam, di link yomemimo.com/tugas/2594038
- Materi tentang umat islam harus megerjakan ibadah shalat , di link yomemimo.com/tugas/3367041
- Materi tentang perbedaan pelaksanaan shalat wajib secara jamak dengan pelaksanaan shalat wajib seperti biasa, di link yomemimo.com/tugas/15419739
- Materi tentang pengertian dari shalat jamak dan jenis shalat jamak, di link yomemimo.com/tugas/1749200
===========================
Detail jawaban
Kelas : VII
Mata pelajaran : Agama Islam
Bab : Salat Fardu
Kode soal : 7.14.7
#AyoBelajar
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 30041108 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 25 Dec 17