Berikut ini adalah pertanyaan dari ayeeshaiqlima pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar
Perhatikan kisah nabi di bawah ini !1. Membuat perahu yang sangat besar untuk umatnya, untuk membawa umatnya agar terhindar dari banjir.
2. Melemparkan tongkatnya dan berubah menjadi ular yang sangat besar dan dapat pula membelah lautan untuk menenggelamkan raja dan pasukannya.
3. Pandai menunggang kuda, orang yang pertama kali pandai menulis, dan pandai menjahit pakaian
4. Hidup di surga ditemani oleh seorang istri yang tercipta dari tulang rusuk. Di usir Allah ke bumi karena melanggar perintah Allah. Sewaktu di usir ke bumi terpisah dengan istrinya selama ratusan tahun dan bertemu di Jabal Rahmah.
Uraian diatas yang sesuai dengan kisah nabi Adam, As terdapat pada nomor ....
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4.
2. Melemparkan tongkatnya dan berubah menjadi ular yang sangat besar dan dapat pula membelah lautan untuk menenggelamkan raja dan pasukannya.
3. Pandai menunggang kuda, orang yang pertama kali pandai menulis, dan pandai menjahit pakaian
4. Hidup di surga ditemani oleh seorang istri yang tercipta dari tulang rusuk. Di usir Allah ke bumi karena melanggar perintah Allah. Sewaktu di usir ke bumi terpisah dengan istrinya selama ratusan tahun dan bertemu di Jabal Rahmah.
Uraian diatas yang sesuai dengan kisah nabi Adam, As terdapat pada nomor ....
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4.
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
D. 4.
4. Hidup di surga ditemani oleh seorang istri yang tercipta dari tulang rusuk. Di usir Allah ke bumi karena melanggar perintah Allah. Sewaktu di usir ke bumi terpisah dengan istrinya selama ratusan tahun dan bertemu di Jabal Rahmah.
Semoga membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh bosqu82 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 28 Jul 21